investasi
54 Saham yang Berpotensi Jadi Inceran Danantara hingga BPJS Ketenagakerjaan
Salah satu angin segar yang berpotensi sampai di pasar saham Indonesia adalah masuknya dana danantara dan BPJS ketenagakerjaan ke pasar. Namun, kira-kira, apa saja saham inceran mereka ya?