investasi
5 Strategi Cuan dari Saham Turnaround Story
Salah satu strategi cuan dalam investasi saham adalah mencari saham yang fundamental bagus, tapi kondisinya lagi tertekan dan siap bangkit. Sering disebut saham turn around story. Begini 5 strateginya